Tarawih dan Puasa - Week 2

Bagaimana Puasa di minggu pertamanya ?
Semoga kedepannya selalu bisa lebih baik kualitasnya
Buat yang masih belum tahu apa sih esensi puasa dan teraweh yang kita lakukan di Minggu pertama Ramadhan, silahkan lihat post sebelumnya selagi masih ada sisa waktu di minggu pertama
Bagi yang sudah
Untuk bisa memotivasi, mari kita lihat apa esensi di Week ke 2

Day 8
Diberikan kepadanya alis jelas seperti diberikannya kepada Nabi Ibrahim

Day 9
Dianggap seolah olah beribadah layaknya ibadahnya Nabi Muhammad s.a.w

Day 10
Diberikan kepadanya kebaikan dunia dan akhirat oleh Allah swt

Day 11
Dijadikan dirinya bagaikan baru keluar dari perut ibunya

Day 12
Pada hari kiamat nanti wajahnya akan diterangkan layaknya rembulan

Day 13
Dijanjika padanya keselamatan dan keamanan di hari akhir

Day 14
Malaikat akan menjadi saksi di hari kiamat bahwa yang bersangkutan telah menjalankan salat teraweh sehingga tidak dihisab lagi bagi dirinya kelak

Demikan manfaat yang akan kita dapatkan di Minggu ke 2.
Mari siapkan bekal untuk hari akhir nanti
Selamat berlomba lomba dalam kebaikan !

Comments

Popular posts from this blog

Al Khafidh

Al Majid

Al Waliy